Banyak orang yang terkadang mempertanyakan terkait apakah bisa mengunduh video di Tiktok tanpa akun. Pertanyaan semacam ini perlu diperjelas agar mereka mengetahui perihal bisa atau tidaknya proses unduhan itu dilakukan.
Pertanyaan ini muncul karena selama ini orang download video TikTok tanpa watermark menggunakan akun. Jika menggunakan akun sudah pasti bisa mengunduh video atau audio di Tiktok.
Bisakah Mengunduh Video Tiktok Tanpa harus Punya Akun?
Umumnya orang mengunduh video di Tiktok dilakukan dengan membuat akun terlebih dahulu. Dari proses ini nantinya pengguna tinggal mencari saja video mana yang akan di unduh.
Lalu untuk yang tidak punya akun ternyata bisa juga mengunduh video meski tidak membuat akun. Proses unduhan semacam ini ternyata bisa juga dilakukan di semua perangkat.
Jadi kamu yang menggunakan smartphone atau PC tetap bisa mengunduh video dari Tiktok. Hanya saja dari sisi prosesnya tergolong cukup berbeda dari mengunduh video dengan menggunakan akun.
Cara Mengunduh Video Tiktok Tanpa Membuat Akun

Untuk kamu yang akan mengunduh video di Tiktok ini bisa dilakukan dengan tanpa membuat akun. Untuk proses unduhannya di artikel ini menggunakan Snaptik sebagai medianya.
Sebab dengan tools ini video yang di unduh nantinya tidak disertai watermark. Untuk proses download videonya dapat dilakukan dengan mengikuti tutorial berikut:
- Install aplikasi Tiktok via Play Store atau App Store
- Buka Tiktok lalu scroll ke atas bawah untuk mencari video yang diinginkan.
- Jika sudah dapat maka tinggal tekan cukup lama pada video lalu pilih Salin Tautan.
- utup aplikasi Tiktok lalu bukalah browser terbaik di smartphone.
- Pada perambahan tersebut ketikkan saja https://id.snaptik.link/
- Kamu tempelkan link dari video Tiktok pada bagian kolom di atas
- Klik download lalu di bagian bawah pilih Unduh Video tanpa Tanda Air
- Tunggu hingga video tersimpan di smartphone.
Namun untuk kamu yang mengunduh video Tiktok dari PC akan berbeda lagi caranya. Kamu bisa buka situs resmi Tiktok dan carilah video yang akan di unduh.
Jika sudah ditemukan tinggal arahkan saja kursor ke tanda share lalu pilih salin tautan. Dari proses ini tinggal ikuti saja seperti tutorial yang dijelaskan saat menggunakan smartphone.
Kelebihan Snaptik
Pada bagian di atas proses download video menggunakan Snaptik. Pilihan pada platform tersebut karena memiliki beberapa kelebihan diantaranya sebagai berikut:
Informasinya Berbahasa Indonesia
Jika kamu membuka situs Snaptik di atas maka akan didapati semua informasinya berbahasa Indonesia. Pengaturan seperti ini jelas sangat bermanfaat bagi mereka yang belum paham bahasa asing. Selain itu pilihan bahasa Indonesia ini akan memudahkan ketika mengunduh video.
Tidak Muncul Iklan
Hal yang berbeda pada Snaptik dari pengunduh lainnya ada pada periklanan yang umumnya muncul di web. Namun ini tidak berlaku di Snaptik karena iklan tersebut tidak muncul di halaman webnya. Dengan seperti ini akan memudahkan pengunduh saat akan mendownload video dari Tiktok.
Jadi dalam mengunduh video dari Tiktok tidak harus membuat akun terlebih dahulu. Kamu hanya perlu mencari video yang diinginkan lalu unduh kontennya menggunakan Snaptik.
Pilihan pada platform tersebut karena memiliki berbagai keunggulan dari tools lainnya. Salah satunya semua informasi pada situsnya menggunakan bahasa Indonesia dan tidak muncul iklan. Dengan keunggulan tersebut tentu akan memudahkan proses download menggunakan Snaptik.